16/07/11

Pencarian yang Terbaik


Kahlil Gibran bertanya pada gurunya
Gibran : Bagaimana caranya agar kita mendapatkan sesuatu yang paling sempurna dalam hidup?
Guru : Berjalanlah lurus di taman bunga, lalu petiklah bunga yang paling indah menurutmu & jangan pernah kembali kebelakang.
***


...Setelah berjalan dan sampai di ujung taman, Gibran kembali dengan tangan hampa . . .


Lalu guru bertanya: Mengapa kamu tidak mendapatkan bunga 1 pun?
Gibran : Sebenarnya tadi aku sudah menemukannya tapi aku tidak memetiknya karena aku pikir mungkin yang di depan pasti ada yg lebih indah, namun ketika aku sudah sampai di ujung, aku baru sadar bahwa yang aku lihat tadi adalah yang terindah, dan aku pun tak bisa kembali kebelakang lagi!

Dengan tersenyum guru berkata:
"Ya, itulah hidup, semakin kita mencari kesempurnaan, semakin pula kita tak akan pernah mendapatkannya, karena sejatinya kesempurnaan yang hakiki tidak pernah ada, yang ada hanyalah keikhlasan hati kita untuk menerima kekurangan.

Marilah kita sadari bahwa apa yg kita dapatkan hari ini adalah yg terbaik menurut Tuhan dan jangan pernah ragu, krn kesadaran itu akan menjadikan kita nikmat menjalani hidup ini.

Related Posts:

  • Menerobos dalam Gelap Kesombongan lebih lembut dari udara yang kita hirup. Jangan paksa menaikkan layang-layang kertas karena gelapnya mendung.  Tapi jika inginkan, ganti layang-layang kertas dengan plastik, sampai ia tahan membu… Read More
  • Layang-layang Kertas Kesombongan lebih lembut dari udara yang kita hirup. Jangan paksa menaikkan layang-layang kertas karena gelapnya mendung. Tapi jika inginkan, ganti layang-layang kertas dengan plastik, sampai ia tahan membumbung dal… Read More
  • ~**:: Iman dan Kehidupan ::**~ >>IMAN DAN KEHIDUPAN<< ::::::Ketika satu pintu kebahagiaan tertutup, pintu yang lain dibukakan. Tetapi sering kali kita terpaku terlalu lama pada pintu yang tertutup sehingga tidak melihat pintu lain … Read More
  • ★★ Tinggi Hati ★★Apakah anda sering sakit hati karena sebuah perkataan orang lain ? ★ Anda akan menjawab: “kata-katanya sungguh amat menyakitkan !” ★ Benarkah kata-kata itu yang begitu menyakitkan? Ataukah Anda yang terlalu lemah? Bukan.… Read More
  • Tips Hidup Indah 10 TIPS HIDUP INDAH 1. CINTA Hiduplah dengan cinta. Mencintai hidup, mencintai sesama dan seluruh alam semesta akan membuat kita terasa lebih hangat dan indah luar biasa. 2. RESPECT Memberi dan menerima, sudah me… Read More

0 komentar:

Posting Komentar