19/04/14

Bunga Keabadian


Selain bunga krisan putih ini dia bunga yang bisa meluluhkan hatiku, bunga edelweis nah dari kedua bunga inilah blog ini terbuat dan menjadi curahan diary ku. Ada banyak cerita tentang krisan putih maupun edelweis.
Bunga edelweis ini sudah menemaniku sejak masih di Yogja dan menggantikan edelweis yang dibuat mainan putra ketika aku tinggal pindah ke Surabaya dulu. Namun kini tinggal kenangan :( 

Karena sudah lama terkungkung di dalam plastik, memang sengaja aku tutup plastik agar tidak mudah rontok hanya sekali-kali aku buka dan aku semprot dengan air tapi tidak sampai basah banget ya seperti waktu itu setelah aku semprot aku angin-anginkan beberapa hari di jendela kamar, namun karena angin yang berhembus kencang, yaah maklum masih musim hujan jadi angin yang berhembus lumayan kencang dan hasilnya bungaku beserta pot-potnya beberapa kali terjatuh dari jendela.

Ketika aku tau kalau bungaku ini hilang jatuh dari jendela aku masih bisa mengambilnya, tapi suatu ketika bunga ini jatuh lagi dan aku tidak tau nah pas aku mau pergi di halaman rumah aku melihat edelweisku tergeletak tidak rapi lagi, cemang-cemong dan bunganya sudah pada lepas-lepas semua dan parahnya lagi edelweis ini ada di genangan sisa hujan yang turun. Tidak punya edelweis lagi, hikh hikh hikh...

Related Posts:

  • Undian Berhadiah Menyesatkan Beberapa waktu lalu ketika asik corat coret ada sms masuk secara berturut-turut, kirain pemberitahuan kuota eeh ternyata undian berhadiah yang enggak jelas juntrungannya. Aku lihat tanggal pengirimannya berbeda, mungkin kare… Read More
  • Bunga Keabadian Selain bunga krisan putih ini dia bunga yang bisa meluluhkan hatiku, bunga edelweis nah dari kedua bunga inilah blog ini terbuat dan menjadi curahan diary ku. Ada banyak cerita tentang krisan putih maupun edelweis. Bunga… Read More
  • Kembali Pulang Perjalanan pulang paling melelahkan adalah perjalanan pulang menuju diri sendiri Pic yang aku dapat ketika berselancar dan berkat pic ini pula pikiranku yang mulai terbuka bertambah yakin bahwa memang sangat susah untu… Read More
  • Rumah Boneka Buatan Putra Pulang kerja Putra sudah ada di rumah, dipanggil-panggil gak nyahut eeeh ternyata lagi asik motong-motong kertas. Memotong dan menempel untuk jadilah rumah-rumahan boneka ala pupu. Kalau di lihat memang bentuknya aneh, na… Read More
  • Pondok Mertua Indah Ketika lagi asik browsing mencari gratisan e-book dan juga menyempatkan melihat daftar buku baru yang sudah ada di pasaran walau ujung-ujungnya ngiler dan hanya bisa menghitung jari karena tidak ada anggaran untuk berbur… Read More

0 komentar:

Posting Komentar